Laporan Tahunan
PT BPR HAGATI WIRADANA SEJAHTERA
Laporan Tahunan Bank untuk memberikan informasi berkala mengenai kondisi bank secara menyeluruh, termasuk perkembangan usaha dan kinerja bank.
Informasi keuangan berikut telah disusun untuk memenuhi peraturan POJK Nomor No.23 Tahun 2024 tentang Pelaporan Melalui Sistem Pelaporan Otoritas Jasa Keuangan Dan Transparansi Kondisi Keuangan Bagi BPR dan BPR Syariah